Good Corporate Governance Tata Kelola Perusahaan yang Baik: Teori dan Pengukurannya
Synopsis
Jumlah Halaman : 158
Tinggi Buku : 23
ISBN : 978-623-5407-71-5
Pembahasan dalam buku ini dimulai dengan bahasan umum mengenai definisi dan teori-teori tentang Tata Kelola Perusahaan Yang Baik dan dilanjutkan dengan pembahasan dimensi-dimensi untuk mengukur tata kelola perusahaan yang baik hubungan tata kelola dengan manajemen risiko dan corporate social responsibility. Buku ini dapat digunakan oleh semua pihak khususnya para peneliti yang ingin mempelajari dan mengkaji tentang teori dan pengukuran Tata Kelola Perusahaan Yang Baik.
Besar harapan penulis, dengan selesainya buku ini dapat memberikan manfaat bagi pembaca dan menjadi dukungan moral bagi penulis untuk terus meningkatkan pengetahuan dan membaginya demi kemajuan ilmu Akuntansi sehingga dapat meningkatkan dan menjaga kualitas pengetahuan yang senantiasa dapat memenuhi tuntutan para pembaca khususnya di dalam situasi dan kondisi negeri yang sedang berkembang dengan sangat dinamis.